Paket Aqiqah Kediri yang Syar’i, Terjangkau dan Lezat

paket aqiqah kediri
Ilustrasi gambar Paket Aqiqah Kediri yang Syar’i, Terjangkau dan Lezat. Image: www.aqiqahhajiandi.com

Hitput.com – Hukum melaksanakan Aqiqah menurut sebagian ulama adalah Sunnah Muakadd. Aqiqah ditunjukkan sebagai ungkapan rasa syukur dari orang tua bayi kepada Allah SWT.

Seperti ketentuan yang berlaku, aqiqah anak laki-laki adalah 2 kambing dan anak perempuan 1 kambing. Nantinya kambing tersebut dimasak sedemikian rupa lalu disajikan kepada para tamu.

Berkaitan dengan itu kami menyediakan paket Aqiqah Kediri yang akan mengurus kambing-kambing Anda dari tahap penyembelihan, memasak, penyajian hingga pengantaran.

Kambing disembelih dengan cara halal, lalu dimasak dengan masakan-masakan menggugah selera (Anda dapat memilih mau dimasak seperti apa), kemudian makanan-makanan ini akan kami antar ke tempat Anda. Singkatnya, acara Aqiqah anak Anda akan berjalan lancar dengan dibantu jasa milik kami.

Aqiqah Kediri Terbaik untuk Acara Aqiqah Anda

 Dalam menjalankan Aqiqah, pertama-tama kalian harus membeli kambing. Kambing yang dibeli tidak boleh sembarangan. Dan Aqiqah Kediri tahu betul apa saja syarat Kambing untuk Aqiqah sesuai syariat Islam.

Kambing Aqiqah Terbaik yang Kami Sediakan untuk Anda 

  1. Di sini kambing yang kami persiapkan berumur lebih dari 1 tahun, dan kelebihan ini sesuai dengan syarat di mana Kambing harus cukup umur.
  2. Kambing dalam keadaan sehat, tidak cacat, tidak buta, tidak pincang. Pokoknya sehat bugar, dengan daging yang melimpah.
  3. Dan syarat berikutnya banyaknya kambing yang disembelih sesuai dengan jenis kelamin si anak.

Tak seperti daging Qurban yang dibagikan dalam keadaan mentah, daging Aqiqah diwajibkan dimasak dulu sebelum dibagikan.

Baca juga: 10 Tips Mengolah Daging Kambing Agar Tidak Bau

Oalahan Masakan Daging Kambing untuk Acara Aqiqah Anda

 Kami memiliki berbagai sajian menu Aqiqah yang dapat Anda pilih sesuka hati mau dimasak seperti apa.

Dari mulai sate hingga semur, berikut adalah beberapa menu sebagai saran bila Anda kebingungan:

  • Sate Kambing Bakar;
  • Gulai Kambing;
  • Semur Kambing;
  • Steak kambing;
  • Sop Kambing;
  • Kari Kambing;
  • Sate Goreng Kambing;
  • Tengkleng;
  • Sate Komoh;
  • Rendang Daging Kambing.

Dan Anda juga bisa memesan menu di luar menu di atas. Bilang saja kepada kami, sebagai jasa Aqiqah terbaik di Kediri kami siap mengurus kebutuhan Anda.

Memasak daging kambing adalah salah satu poin paling penting dalam acara ini. Daging kambing terkenal alot, ini menjadi tantangan bagi kami memasak daging agar dagingnya empuk. Tenang saja, kami memiliki trik-trik sendiri bagaimana memasak daging kambing yang enak dengan baluran bumbu yang kaya akan rempah dan lembut di mulut.

Paket Aqiqah Kediri Menurut Harga dan Porsi

Adapun paket yang kami sediakan memiliki beberapa varian harga dan porsi. Anda dapat memilihnya sesuai kebutuhan, juga bisa disesuaikan dengan banyaknya tamu Anda nanti. Ada yang harganya cuma 1,5 jutaan saja, ada juga yang sampai 2,7 juta.

Berikut adalah paket Aqiqah yang kami miliki:

Paket 1

 Harga: Rp 1,5 Juta

Porsi tiap-tiap menu yang dipilih:

  • Sate Kambing Bakar: 250 tusuk + Gulai Kambing: 100 porsi.
  • Sate Kambing Bakar: 250 tusuk + Semur Kambing: 100 porsi.
  • Ada juga sate Kambing Bakar: 250 + Sop Kambing: 100 porsi.
  • Sate Kambing Bakar: 250 + Kari Kambing: 100 porsi.
  • Sate Goreng Kambing: 250 tusuk + Gulai Kambing: 100 tusuk.
  • Rendang Daging Kambing: 55 porsi + Gule Kambing: 100 porsi.
  • Sate Komoh: 50 tusuk + Gulai Kambing: 100.

Paket 2

 Harga: Rp 1,7 Juta

Porsi tiap-tiap menu yang dipilih:

  • Sate Kambing Bakar: 400 tusuk + Gulai Kambing: 100 porsi.
  • Sate Kambing Bakar: 400 tusuk + Semur Kambing: 100 porsi.
  • Ada sate Kambing Bakar: 400 + Sop Kambing: 100 porsi.
  • Sate Kambing Bakar: 400 + Kari Kambing: 100 porsi.
  • Sate Goreng Kambing: 400 tusuk + Gulai Kambing: 100 tusuk.
  • Rendang Daging Kambing: 75 porsi + Gule Kambing: 100 porsi.
  • Sate Komoh: 70 tusuk + Gulai Kambing: 100.

Paket 3

 Harga: Rp 2 Juta

Porsi tiap-tiap menu yang dipilih:

  • Sate Kambing Bakar: 500 tusuk + Gulai Kambing: 120 porsi.
  • Sate Kambing Bakar: 500 tusuk + Semur Kambing: 120 porsi.
  • Ada Sate Kambing Bakar: 500 + Sop Kambing: 120 porsi.
  • Sate Kambing Bakar: 500 + Kari Kambing: 120 porsi.
  • Sate Goreng Kambing: 500 tusuk + Gulai Kambing: 120 tusuk.
  • Rendang Daging Kambing: 100 porsi + Gule Kambing: 120 porsi.
  • Sate Komoh: 95 tusuk + Gulai Kambing: 120.

Paket 4

 Harga: Rp 2,2 Juta

Porsi tiap-tiap menu yang dipilih:

  • Sate Kambing Bakar: 550 tusuk + Gulai Kambing: 120 porsi.
  • Sate Kambing Bakar: 550 tusuk + Semur Kambing: 120 porsi.
  • Ada sate Kambing Bakar: 550 + Sop Kambing: 120 porsi.
  • Sate Kambing Bakar: 550 + Kari Kambing: 120 porsi.
  • Sate Goreng Kambing: 550 tusuk + Gulai Kambing: 120 tusuk.
  • Rendang Daging Kambing: 120 porsi + Gule Kambing: 120 porsi.
  • Sate Komoh: 110 tusuk + Gulai Kambing: 120.

Paket 5

 Harga: Rp 2,4 Juta

Porsi tiap-tiap menu yang dipilih:

  • Sate Kambing Bakar: 650 tusuk + Gulai Kambing: 130 porsi.
  • Sate Kambing Bakar: 650 tusuk + Semur Kambing: 130 porsi.
  • Ada Sate Kambing Bakar: 650 + Sop Kambing: 130 porsi.
  • Sate Kambing Bakar: 650 + Kari Kambing: 130 porsi.
  • Sate Goreng Kambing: 650 tusuk + Gulai Kambing: 130 tusuk.
  • Rendang Daging Kambing: 130 porsi + Gule Kambing: 120 porsi.
  • Sate Komoh: 120 tusuk + Gulai Kambing: 120.

Itulah beberapa paket Aqiqah Kediri yang dapat Anda pilih. Jika Anda ingin pesan di luar menu di atas dan di luar porsi di atas juga kami layani. Hubungi saja kami dulu untuk memperbincangkan kesepakatan kita.

Leave your vote

6 COMMENTS

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here